-->

Pemformatan Karakter Di Microsoft Word!

Pemformatan Karakter Di Microsoft Word!

Untuk membuat hasil maksimal, kita memerlukan yang namanya peformatan karakter, seperti menentukan jenis huruf, ukurannya dsb. pemformatan karakter dapat diterapkan sebelum atau sesudah pengetikan. klik menu home kemudian pilih font dipojok kanan bawah , ini untuk melakukan pemformatan dan muncul kotak font
font: untuk menentukan jenis huruf yang digunakan
font style: menentukan tipe huruf yaitu reguler biasa, italic miring, bold tebal , bold italic tebal miring
font color: menentukan warna huruf
effects: membuat efek pada teks
preview: menampilkan hasil pengaturn teks.

0 Response to "Pemformatan Karakter Di Microsoft Word!"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel